![]() |
Menu Sehat Buka Puasa |
- perbanyaklah mengkonsumsi menu yang mengandung cairan, vitamin, dan elektrolit seperti buah atupun jus
buah tanpa gula, air kelapa, atau air putih untuk sebagai pengganti ciran tubuh.
- Makanlah makanan yang banyak mengandung serat seperti sayur dan buah-buahan.
- Kurangi makanan berlemak dan berkolesterol tinggi seperti makanan gorengan dan sayuran bersantan.
- Saat berbuka puasa utamakan makan atau minuman yang manis alamiah atau tanpa gula tambahan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Mari saling mengisi agar hidup lebih berarti! So,berkomentarlah dengan bijaksana!